Dipublikasikan pada tanggal 31 July 2025 oleh Customer Service Anargya
Suku bunga turun… tapi potensi imbal hasil reksa dana pendapatan tetap justru naik!
Baru-baru ini BI turunin suku bunga acuan jadi 5,25%. Nah, ini sinyal positif buat kamu yang pegang (atau mau coba) Reksa Dana Pendapatan Tetap.
Kenapa bisa gaspol? Karena saat bunga turun, harga obligasi yang jadi isi utama reksa dana pendapatan tetap biasanya naik. Artinya? Potensi imbal hasil reksa dana jadi lebih tinggi.
✔ Cocok buat kamu yang cari investasi stabil tapi tetap cuan di tengah kondisi ekonomi yang mulai longgar.
Saat bunga turun, uang kamu jangan ikut turun. Arah pasar udah mulai kelihatan, tinggal kamu yang ambil langkah.
Kontak: halo@anargya-am.co.id +6221-29407184 l +62811-9698-483
INGAT INVESTASI, INGAT ANARGYA!
#ReksaDanaPendapatanTetap #SukuBungaTurun #InvestasiCerdas #CuanTime #MulaiInvestasi #anargya #anargyaasetmanajemen #AnargyaSuperoptima #AnargySupergoal